detikNews
Sumbangan Air Hanya Cukup Setengah Hari
Selama krisis air tiga tahun, pengurus Masjid Lautze 2 Bandung, mengandalkan sumbangan air dari tetangga dan hotel setempat. Namun suplai air selama ini tidak memadai dan hanya cukup setengah hari.
Kamis, 01 Jul 2010 18:09 WIB







































