Media AS melaporkan bahwa AS telah membunuh piminan Al-Qaeda Ayman al-Zawahiri. Presiden Biden juga mengumumkan bahwa pimpinan Al-Qaeda itu telah terbunuh.
Pelaku kejahatan cyber menyusupkan trojan ke aplikasi tanpa disadari pengguna. Empat di antaranya berbahaya karena bisa curi data dan kuras tabungan pengguna.
Amerika Serikat akan menghapus lima kelompok teroris dari daftar hitam. Penghapusan tersebut dilakukan karena keberadaan organisasi itu sudah tidak aktif lagi.
Mei 2021, perang besar-besaran meletus di Gaza antara Israel-Hamas. Setahun kemudian, suasana masih sunyi dan tegang. Warga takut akan kemungkinan konflik baru.