detikHealth
Kondom Biasa Dianggap Tidak Keren, Afsel Bagikan Kondom Warna-warni
Infeksi HIV di Afrika Selatan terus meningkat, sementara pemakaian kondom justru menurun. Untuk mencegah perilaku seks tidak aman, pemerintah bagikan kondom warna-warni ke sekolah dan universitas.
Kamis, 03 Apr 2014 10:31 WIB







































