Nurdin Suparman (43) membunuh istrinya sendiri, Nurjanah (32) karena dibakar api cemburu. Ia juga mengaku kerap dihina karena penghasilannya yang kecil.
Cemburu memicu NS (43) gelap mata. Pria yang sehari-hari bekerja sopir ini tega membunuh istrinya, Nurjanah (32). Jasad isrinya dibungkus karung lalu dibuang.
Dilaporkan hilang, asisten cantik Presdir XL Axiata, Hayriantira (37) ternyata dibunuh kekasihnya Andy Wahyudi. Butuh waktu cukup lama untuk menguak misteri hilangnya Hairyantira atau Rian yang ternyata jadi korban pembunuhan.