Anies menilai pesepeda memiliki risiko lebih tinggi dibanding pemotor. Komunitas driver ojol mengatakan semua pengguna jalan memiliki risiko yang sama.
Gubernur Anies Baswedan akan memperpanjang lintasan jalur sepeda di Jakarta hingga 170 km. PDIP DKI menyinggung program lain yang lebih prioritas tapi mangkrak.
Pembatasan kendaraan sistem ganjil-genap tengah dikaji untuk diberlakukan kembali. Pertimbangannya, kondisi Jakarta di masa PPKM mikro saat ini kian macet.
Aturan soal road biker boleh melintas di kawasan Sudirman-Thamrin masih digodok. Anies Baswedan menyentil pihak-pihak yang mengumumkan aturan meski belum final.
Dalam UU LLAJ disebutkan kendaraan tidak bermotor dilarang menggunakan jalur jalan kendaraan bermotor, jika sudah disediakan jalur khusus. Apa kata polisi?