Ahok tak mau mengecewakan para pendukungnya 'Teman Ahok' yang sudah mengumpulkan lebih dari 678 ribu KTP. Ahok tengah menimbang jalur politik di Pilgub.
Ahok ingin gandeng Djarot dari PDIP. Tapi PDIP ingin mendeklarasikan cagubnya pada bulan April, lebih dulu dari rencana deklarasi Ahok yakni deklarasi pada Mei.