Warteg tak hanya ada di Indonesia, tapi juga bisa ditemui di New South Wales, Australia. Untuk menu nasi rames dengan 3 lauk dibanderol harga Rp 100 ribuan.
Sukses jualan nasi warteg di Amerika Serikat, Cinta dan Nino Kuya kini jualan gorengan. Tak sangka, pesanannya laku 500 buah dan mereka dapat omzet 17 juta!
Demo buruh di kawasan Cibitung dan Cikarang, Kaupaten Bekasi, menimbulkan kemacetan parah. Demo mengular ke mana-mana sampai pengendara terjebak macet.
Pemerintah Provinsi DKI Jakarta telah menaikkan UMP menjadi Rp 5.067.381. Ini hitung-hitungan uang dingin yang bisa digunakan buat cicil mobil atau motor.