Sambal goreng yang pedas gurih bisa diolah dari beragam bahan. Dari kentang, jeroan ayam hingga telur puyuh. Dimasak dengan santan, rasanya makin gurih sedap.
YouTuber Hari Jisun meminta keempat temannya untuk mencicipi mie celor khas Palembang. Menurut empat cewek Korea ini tampilannya seperti hidangan pasta.