Pasar laptop premium di Indonesia semakin berkembang tiap tahunnya. Lenovo pun tidak mau kalah dengan meluncurkan laptop premium terbaru dari lini Yoga.
Lenovo menambah amunisi di pasar laptop Indonesia dengan membawa varian terbaru Yoga 530. Laptop hybrid ini kini mengandalkan prosesor AMD Ryzen. Spek lainnya?