BNPB melakukan sejumlah upaya mitigasi usai BMKG mendeteksi tiga bibit siklon di dekat wilayah Indonesia. BNPB meminta jajarannya untuk aktif memantau cuaca.
Kapolda Jatim Irjen Nanang Avianto meresmikan tiga Satuan Pemenuhan Pelayanan Gizi di Magetan, mendukung program peningkatan gizi generasi muda Indonesia.
Pemerintah Kabupaten Bogor menggelar Bogor Overland Series 3, melibatkan 154 mobil dan 200 motor. Kegiatan ini promosi pariwisata dan penggerak ekonomi lokal.