MA soroti kericuhan sidang yang melibatkan Razman Nasution di Pengadilan Negeri Jakarta Utara. Pihaknya akan perintahkan ketua PN Jakut untuk melapor ke polisi.
PN Jakut melaporkan pengacara Razman Nasution dkk ke Bareskrim dengan tiga pasal, salah satunya Pasal 217 KUHP tentang membuat gaduh dalam persidangan.
Kongres Advokat Indonesia (KAI) memberhentikan salah satu pengacara Razman Nasution bernama Firdaus Oiwobo, yang naik meja ketika ricuh di ruang sidang.
Kapal terbakar di Dermaga 20 Marina Ancol mengakibatkan satu orang tewas dan lima lainnya luka bakar. Kebakaran diduga dipicu ABK merokok saat kapal isi BBM.