detikOto
Maaf, Esemka Belum Bisa Dipesan Masyarakat Banyak
Anda ingin seperti Walikota Surakarta Joko Widodo yang sudah meminang Esemka ke garasi rumah dalam waktu dekat sepertinya harus bersabar. Soalnya mobil Esemka baik itu SUV dan pikapnya belum bisa dipesan oleh masyarakat banyak.
Rabu, 04 Jan 2012 18:07 WIB







































