detikNews
Marzuki: Angie Bisa Tentukan Sikap Terbaik
Wakil Ketua Dewan Pembina PD Marzuki Alie angkat bicara seputar imbauan agar Angie bersedia menjadi justice collaborator dan bekerja sama dengan KPK menyeret koruptor. Ia menyerahkan sepenuhnya kepada Angie.
Rabu, 02 Mei 2012 15:34 WIB







































