Muhammad Iqbal Gwijangge kini jadi bintang usai membantu Timnas juara Piala AFF U-16 2022. Ada peran Si Jalak Harupat dan Irfan Bachdim di balik karier Iqbal.
Presiden Joko Widodo memberi pesan kepada Timnas Indonesia U-16. Muhammad Iqbal Gwijangge dkk diminta menjaga performa sampai ke jenjang usia berikutnya.
Iqbal Gwijangge membantu Timnas Indonesia U-16 juara Piala AFF U-16 2022. Berikut kisah terkait Iqbal yang perlu diketahui para pencinta sepakbola Tanah Air.
Presiden Jokowi bertemu Timnas U-16 yang baru saja menjuarai Piala AFF U-16 di Istana Merdeka. Momen pertemuan itu terjadi sebelum upacara HUT ke-77 RI.
Timnas Indonesia U-16 diundang mengikuti upacara bendera 17 Agustus 2022 di Istana Merdeka. Skuad asuhan Bima Sakti itu bertemu langsung Presiden Joko Widodo.
Laga Vietnam vs Indonesia di final Piala AFF U-16 2022 berjalan panas. Ada tiga momen Indonesia bisa memancing emosi lawan, bahkan sampai berujung kartu merah.