Ketum Golkar Aburizal Bakrie menyatakan siap menjadi Ketum lagi untuk kepengurusan 2014-2019. Meski sudah didukung secara aklamasi, penetapan Ical sebagai pimpinan partai beringin itu baru akan dilakukan esok hari.
Munas IX Golkar telah menetapkan sejumlah keputusan usai DPD-DPD menyampaikan pandangan umum. Keputusan itu antara lain tentang pemecatan sejumlah kader dan menyatakan Golkar tetap di KMP.
Perpecahan internal Golkar semakin menjadi-jadi. Kubu Ketum Aburizal Bakrie dan Presidium Penyelamat Partai Golkar yang dipimpin Agung Laksono cs saling pecat. Lalu bagaimana nasib Golkar ke depan?
Musyawarah Nasional Partai Golongan Karya memecat sejumlah kader yang terlibat dalam pembentukan Presidium Penyelamat Partai. Nasib berbeda dialami Poempida Hidayatullah. Mengapa?
Dua kader Golkar pro Jokowi-JK Nusron Wahid dan Agus Gumiwang Kartasasmita akhirnya dipecat DPP Golkar. Pemecatan keduanya diumumkan di Munas IX Golkar di Bali.
Politisi Golkar Nurdin Halid menyindir sikap kritis anggota Presidium Penyelamat Partai Agun Gunandjar yang kecewa terhadap Aburizal Bakrie atau Ical karena tidak mendapat jatah salah satu pimpinan MPR.
Musyawarah Nasional Partai Golongan Karya yang dihelat kubu Aburizal Bakrie (Ical) memecat sejumlah kader tenarnya yang membentuk Presidium Penyelamat Partai.
Rekaman skenario pemenangan Aburizal Bakrie (Ical) yang disetting Nurdin Halid akan dilaporkan Presidium Penyelamat Partai ke Kemenkum HAM. Mahkamah Partai Golkar meminta Kemenkum HAM bijaksana.
Politikus senior Partai Golkar MS Hidayat berulang tahun ke-70 hari ini. Sebuah perayaan dadakan pun diberikan untuk Hidayat di tengah-tengah Munas IX Golkar yang sedang berlangsung.