detikNews
Mantan Camat di Riau Jual Hutan Lindung Seribu Hektar
Di saat pemerintah melestarikan hutan yang tersisa, mantan camat bersama perangkat desanya di Riau malah menjual hutan lindung seluas 1.000 hektar. Kini mereka ditangkap polisi.
Rabu, 25 Jun 2008 14:29 WIB







































