Pemerintah Norwegia akan membayar Rp 812,86 miliar kepada pemerintah Indonesia atas keberhasilannya menurunkan emisi karbon, penyebab pemanasan global.
"Kalau soal reshuffle dari sisi NasDem, NasDem itu bersama bapak presiden. Satu tarikan nafas dengan kebijakan bapak presiden," kata Sekjen NasDem Johnny Plate.
Sinyal kuat reshuffle kabinet keluar dari mulut Presiden Jokowi. Akankah pembantu presiden dari parpol di Kabinet Indonesia Maju terdampak evaluasi menteri?
Pemprov NTT turut menentang praktik 'kawin tangkap' di Pulau Sumba. Pemprov meminta tokoh adat dan tokoh agama di Sumba turut serta menghapus tradisi itu.
Praktik 'kawin tangkap' di Kabupaten Sumba Tengah, NTT jadi sorotan setelah videonya viral. Muncul petisi meminta diterbitkan perda larangan kawin tangkap.