Presiden RI Joko Widodo rencananya akan menghadiri malam anugerah piala Citra FFI 2014 malam nanti. Palembang Sport and Convention Centre (PSCC), Sumsel pun mulai di sterilisasi.
Belum juga Mnet Asian Music Award 2014 resmi dimulai, EXO sudah menerima piala pertamanya hari ini, Rabu (3/12/2014). EXO keluar sebagai juara untuk Best Asian Style di MAMA 2014.
Ada keseruan yang berbeda gelaran karpet merah Mnet Asian Music Awards tahun ini. Sebelum memasuki lokasi acara, para artis pendukung ajang penghargaan tahunan itu diwajibkan bergaya di depan kamera yang berputar 360 derajat.
Mnet Asian Music Awards 2014 tidak hanya akan jadi momen pertama untuk Girl's Day. Pendatang baru yang debut di 2014 tahun ini, WINNER juga akan tampil perdana di atas panggung.
Setiap tahunnya di Mnet Asian Music Awards, selalu ada penampilan duet istimewa. Jika tahun lalu Hyorin berkolaborasi dengan Stevie Wonder, maka tahun ini ada Tiffany 'SNSD' dan John Legend.
Penyanyi Rihanna langsung menjadi pusat perhatian ketika menginjakkan kakinya di red carpet 2014 British Fashion Awards pada Senin (1/12/2014). Apalagi kalau bukan karena penampilannya.
Satu per satu artis yang akan tampil di Mnet Asian Music Awards (MAMA) 2014 diumumkan oleh Mnet. Jika tahun lalu Stevie Wonder yang tampil, maka di MAMA tahun ini akan ada aksi spesial dari John Legend.
Mempertingati ulang tahunnya yang ke-11, !nsert kembali memberikan penghargaan lewat '!nsert Award 2014. Jangan lupa saksikan selebriti idola Anda di karpet merah sore ini!