detikNews
Ada Lagi Korban Aksi Koboi Kapten Batara
Dadang Suhendar, korban penembakan di Jalan Tol Pluit, ternyata bukan satu-satunya korban Kapten Batara Alex Bulo. Dia juga pernah menodong dan memukuli tetangganya.
Senin, 07 Agu 2006 16:59 WIB







































