Dia adalah seorang perwira menengah polisi. Dia menjabar Wakil Kapolres Enrekang. Titel pendidikan yang disandangnya sarjana agama. Perkenalkan, Adzan Subuh.
Penyakit pikun bukan hanya disebabkan oleh faktor penuaan. Wijanarto adalah pengidap demensia vaskuler, sejenis penyakit pikun karena tekanan darah tinggi.