detikNews
MMI Bantah Lakukan Latihan Militer di Salatiga
Dikabarkan melakukan latihan militer di kawasan wisata Kopeng, Salatiga, MMI membantah informasi yang beredar di Polda Jawa Tengah tersebut.
Senin, 25 Apr 2005 10:45 WIB







































