Eks Menkes Terawan Agus Putranto memperoleh gelar Profesor Kehormatan Ilmu Pertahanan Bidang Kedokteran Militer, Fakultas Kedokteran Militer dari Unhan.
[Peneliti Harvard memprediksi seharusnya Indonesia sudah memiliki kasus virus corona (COVID-19). Menteri Kesehatan Terawan menyebutnya sebagai penghinaan.]
Ketum PAN Zulkifli Hasan menyebut Menkes Terawan sebagai menteri kesayangan Presiden Joko Widodo. Oleh karena itu menurutnya tidak mungkin di reshuffle.