detikNews
16.500 Personel Polisi Siap Amankan Pilpres di DKI Jakarta
Jelang pelaksanaan pemilihan presiden yang tinggal satu minggu lagi, Polda Metro Jaya telah siap mengamankan ibu kota. Sebanyak 16.500 personel polisi siap diterjunkan untuk mengawal pilpres mendatang.
Rabu, 01 Jul 2009 17:41 WIB







































