detikHot
Puteri Anggraini Tolak Rp 50 Juta Difoto Semi Telanjang
Uang bukanlah segalanya. Ungkapan itu sepertinya sejalan dengan prinsip Puteri Anggraini. Presenter 'Mata Lelaki' di Trans 7 itu pernah menolak Rp 50 juta saat diminta berfoto topless untuk majalah pria dewasa.
Jumat, 29 Jul 2011 14:09 WIB







































