detikRamadan
Masjid Kasepuhan Cirebon, Kebesaran Masa Lalu
Masjid itu terlihat kukuh. Pagar tembok setebal 40 cm dan setinggi 1,5 m mengelilingi rapat-rapat. Warna merah batanya kusam namun antik. Itulah bagian kebesaran Masjid Kasepuhan Cirebon.
Kamis, 11 Sep 2008 12:05 WIB







































