detikNews
Fahri Hamzah: Evaluasi 100 Hari Pemerintahan Jokowi Harus Dilakukan
Kabinet Kerja yang dipimpin oleh Presiden Joko Widodo telah bekerja lebih dari dua bulan. Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah menilai, evaluasi 100 hari dari kerja kabinet ini perlu dilakukan.
Senin, 05 Jan 2015 23:27 WIB







































