detikHot
Seperti Apa Sih Jalan-jalan di Hollywood Walk of Fame?
Jalan-jalan ke Los Angeles, California, Amerika Serikat rasanya kurang lengkap jika tidak mengunjungi tempat-tempat paling hits di sana. Salah satunya tentu saja Hollywood Walk of Fame. Melihat nama bintang-bintang dunia di trotoar sangat menarik perhatian para turis.
Jumat, 16 Jan 2015 14:36 WIB







































