detikNews
VW Akan Galakkan Investasi dan Bangun Pabrik SUV Listrik di AS
Produsen mobil terbesar Jerman Volkswagen (VW) umumkan rencana investasi senilai 700 juta Dolar di AS. VW berambisi kuasai pasar SUV listrik di masa depan.
Rabu, 16 Jan 2019 10:02 WIB







































