detikOto
Jualan SUV Laku Keras, Honda Maksimalkan Kapasitas Pabrik
Honda nampaknya tengah tersenyum disegmen Sport Utility Vehicle (SUV). Buktinya, penjualan segmen SUV dan pikap di Amerika Serikat (AS) mendapatkan hasil yang baik. Untuk mengantisipasi tingginya permintaan, maka Honda memaksimalkan kapasitas pabrik.
Sabtu, 14 Feb 2015 08:58 WIB







































