Patrick Kluivert debut sebagai pelatih Timnas Indonesia dengan kekalahan 1-5 dari Australia. Meneer Belanda itu mengaku ada yang salah, mungkin dirinya juga.
Timnas Australia bermain sabar saat menjamu Timnas Indonesia. Socceroos seperti menduplikasi strategi skuad Garuda di Jakarta, hingga membuahkan kemenangan.