Puan Maharani berharap segera ada vaksin Corona untuk anak di bawah 12 tahun. Hal ini mengingat virus corona varian Delta, telah banyak menyerang anak-anak.
Kadinkes Sulsel menanggapi realisasi insentif nakes rendah. Dia mengaku menunggu review dari inspektorat Sulsel karena takut ada kesalahan dalam pencairan.
Lebih dari seribu pelajar di Pekalongan mulai divaksinasi COVID-19 Senin (19/7/2021). Pelajar berharap dengan vaksinasi sekolah tatap muka bisa segera digelar.