detikHot
Hyorin 'SISTAR' Sukses Jalani Solo Karier
2013 bisa dibilang jadi tahun emas buat grup asal Starship Entertainment, SISTAR. Tak hanya sukses dengan perilisan album keduanya 'Give It To Me', vokalis utama Hyorin pun sukses bersolo karier.
Selasa, 10 Des 2013 10:11 WIB







































