detikNews
Tak Terima Istri Digoda, Pria di Sumsel Tikam Teman Kantor Saat Jam Istirahat
Duel maut terjadi antara dua pegawai honorer kantor BPKAD Sumatera Selatan, AY (41) dan PR (34). Akibat peristiwa itu, AY tewas ditikam PR.
Selasa, 21 Apr 2020 16:45 WIB







































