Kementerian Lingkungan Hidup gandeng sejumlah universitas untuk mengevaluasi bencana banjir di wilayah Sumatera. Tindak lanjut untuk pemulihan pun disiapkan.
Kementerian Kehutanan kembali menyegel 3 subjek hukum di Tapanuli Selatan terkait pelanggaran hutan. Total 11 entitas disegel, penyidikan terus berlanjut.
Desa Sukajadi di Aceh Tamiang terdampak banjir bandang dan longsor. Banjir kini sudah surut, tapi tersisa lumpur yang sempat merendam wilayah tersebut.
Kementerian PU mempercepat penanganan darurat pada infrastruktur yang terdampak banjir di Kabupaten Tapanuli Tengah dan Kota Sibolga, Provinsi Sumatera Utara.