Penelitian menunjukkan kecerdasan anak dipengaruhi oleh gen ibu melalui kromosom X. Ikatan emosional ibu juga berperan dalam perkembangan intelektual anak.
Proses prasekolah selama 1 tahun merupakan masa yang sangat penting karena merupakan Golden Age untuk anak- anak yang dimulai dari usia 0 hingga 6 tahun.