Wakil Walikota Bandung, Ayi Vivananda mengatakan, Kurangnya penghargaan terhadap seniman tradisional akan menyebabkan seni tradisional mati secara perlahan. Salah satu cara untuk menjaganya yakni dengan memperbanyak pertunjukan kesenian tradisional.
Kelompok musik Tataloe Percussion terpilih mewakili Indonesia pada The Royal Belum World Drums Festival yang digelar di Perak Malaysia pada 20-24 Februari 2013 mendatang.
Permintaan pentas akan semakin meningkat saat perayaan Imlek usai. ”Biasanya banyak warga Cina Benteng yang merayakan pesta dengan mementaskan gambang kromong,” ujarnya.
Jumlah wisatawan yang datang ke museum memang tidak sebanyak turis yang datang ke taman bermain. Padahal, banyak hal yang bisa Anda pelajari di sana, seperti yang ada di tiga museum paling inspiratif berikut.
Kesenian dan budaya tradisional terus tergerus. Kondisi ini membuat Gubernur DKI Joko Widodo geram. Untuk mengembalikan eksistensinya, hotel-hotel pun diminta berpartisipasi.
Belanja adalah kegiatan yang tak boleh Anda lewatkan di Bali saat libur akhir tahun nanti. Berbagai oleh-oleh khas seperti baju, lukisan, hingga emas dan perak ada di sana. Inilah 4 surga belanja di Bali.
Papua memiliki banyak beragam suku, bahasa, dan kebudayaan. Keindahan alamnya pun jangan diragukan. Pegunungan hijau, puncak gunung bersalju, dan hutannya akan menghipnosis Anda. Papua adalah surga kecil yang jatuh ke bumi.