detikNews
Sebelum Bunuh Diri, Editor Metro TV Mengalami Masalah Kesehatan
Polisi menyebut bila Editor Metro TV, Yodi Prabowo, diduga kuat bunuh diri. Selain itu, Yodi juga diketahui sempat melakukan pengecekan kesehatan di RSCM.
Sabtu, 25 Jul 2020 12:54 WIB