detikInet
Grafis Ganda Jadi Andalan Laptop Gaming Asus
Pilihan laptop gaming di Indonesia semakin bertambah setelah kehadiran Asus X550DP. Seperti laptop gaming lainnya, perangkat ini juga menonjolkan kemampuan grafis yang dibekali dua chip sekaligus.
Selasa, 22 Jul 2014 11:34 WIB







































