detikNews
Krisis Gas Mulai Teratasi
Krisis gas yang berpengaruh terhadap produksi 15 perusahaan di KIM segera diatasi dengan menambah pasokan sebesar lima juta kaki kubik per hari.
Sabtu, 16 Des 2006 00:02 WIB







































