detikFinance
Pertamina EP Akan Tekan Biaya Produksi Minyak Jadi US$ 8
Pertamina Eksplorasi dan Produksi (EP) akan menekan biaya produksi minyak mentah dari sekitar US$ 9 per barel menjadi US$ 8 per barel pada tahun 2006.
Kamis, 24 Nov 2005 17:07 WIB







































