Wolipop
Walau Tak Ditelan, Minuman Berenergi Tetap Berguna Lho!
Meminum minuman berenergi jelas dapat meningkatkan performa dalam berolah raga. Yang menarik, menurut sebuah penelitian membuktikan, bahwa minuman tersebut tetap berguna walau tak ditelan. Wow!
Kamis, 16 Apr 2009 12:18 WIB







































