Wolipop
3 Hal yang Menghalangi Aktivitas Seks Pasca Melahirkan dan Cara Mengatasinya
Pasca melahirkan, salah satu hal yang biasanya paling besar perubahannya adalah aktivitas seks. Hasil survei yang dilakukan Kegel 88, satu dari lima pasangan melupakan seks dalam kegiatan harian mereka setelah melahirkan anak.
Selasa, 09 Sep 2014 18:31 WIB







































