Aksi pencurian hand sanitizer terjadi di dalam bus TransJakarta. TransJakarta akan menambah petugas keamanan untuk mencegah kembali terjadinya aksi pencurian.
Berbeda dengan banyak negara yang memutuskan lockdown, Dubai justru membuka pintu untuk turis. Kota itu pun kini dipadati turis yang menolak aturan karantina.
Satpol PP Jakarta Utara membubarkan acara resepsi pernikahan di Koja, Jakarta Utara, karena pengelola gedung tak kantongi izin dari Dinas Parekraf DKI Jakarta.
Tidak hanya berupaya memulihkan kondisi jaringan. Telkomsel dan Indosat Ooredoo memberikan layanan gratis pada korban bencana gempa di Majene dan Mamuju.