Rencana diskusi publik Rocky Gerung dan Ratna Sarumpaet di Palembang kembali dapat penolakan. Meski ditolak, panitia mengaku diskusi itu akan tetap digelar.
Polisi dikritik karena menolak memberikan izin acara diskusi bertema 2019 ganti presiden yang sedianya dihadiri Ratna Sarumpaet dan Rocky Gerung di Babel.