detikNews
Pertamina Siapkan Motor Suplai BBM di 49 Titik di Jateng-DIY
Pertamina menyiapkan motor suplai BBM di 49 titik di wilayah Jawa Tengah-DIY. Hal itu dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya kemacetan di jalur mudik.
Rabu, 21 Jun 2017 19:36 WIB







































