detikHealth
Fisik Drop Lalu Meninggal Setelah Begadang Nonton Bola 11 Malam
Bagi penggemar berat bola tentu tak ingin melewatkan satu pun pertandingan Euro 2012. Tapi sebaiknya tetap perhatikan tubuh, sebab pria di China meninggal setelah 11 hari begadang nonton bola.
Minggu, 24 Jun 2012 09:49 WIB







































