detikFood
Duta Besar AS Kunjungi Pabrik Oreo di Cikarang
Sukses dengan Oreo Fun Carnival di Bandung dan Jakarta, produsen biskuit Oreo menerima kedatangan Duta Besar Amerika untuk Indonesia, Scot Marciel, di pabrik Kraft Foods Indonesia, Cikarang. Kunjungan kerja ini masih dalam rangka HUT 100 tahun Oreo.
Selasa, 17 Apr 2012 10:29 WIB







































