Donald Trump positif corona. Selama ini dirinya percaya bahwa masker tidak dibutuhkan ketika social distancing sudah diterapkan. Apakah teorinya sudah benar?
Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump bersama istrinya, Melania Trump, terkonfimasi positif Covid-19. Trump menceritakan awal mula Ia terjangkit Corona.
Trump mengklaim dirinya memenangi debat capres AS pertama. Capres Partai Demokrat, Joe Biden, menjadi pembahasan setelah mengucapkan 'Insyaallah' dalam debat.
Presiden AS Donald Trump dan capres Partai Demokrat Joe Biden terlibat dalam salah satu debat paling sengit dan kacau dalam sejarah debat Gedung Putih.
AS mengalami kontraksi di kuartal II-2020, yakni minus 31,4% dibandingkan tahun 2019 atau year on year (yoy), terburuk dalam 73 tahun terakhir, atau sejak 1947.