Selama libur Nataru 2025/2026, 10,1 juta orang menggunakan transportasi umum, meningkat 4,85% dari tahun sebelumnya. Keselamatan dan cuaca jadi prioritas.
Selama libur Nataru 2025/2026, 10,11 juta orang menggunakan angkutan umum. Kemenhub prioritaskan keselamatan dan imbau masyarakat patuhi aturan perjalanan.
Kakorlantas Polri Irjen Agus Suryonugroho menyoroti truk sumbu 3 yang masih melintas di tol saat Nataru. Ia berkoordinasi dengan Menhub terkait hal tersebut.