Jenazah Fadly Satrianto (29), korban jatuhnya pesawat Sriwijaya SJ 182 rute Jakarta-Pontianak yang jatuh di perairan kepulauan Seribu tiba di Bandara Juanda.
Jasa Raharja Jatim menyerahkan santunan korban kecelakaan pesawat ke keluarga Fadly Satrianto. Fadly Kopilot NAM Air yang jadi ekstra kru di Sriwijaya Air SJ182
Jenazah Fadly Satrianto, extra crew Sriwijaya Air SJ182 yang jatuh, telah teridentifikasi. Keluarga akan membawa jenazah ke Surabaya pada Kamis (14/1).